Syarat :
1.
Nama pengarang
yang pertama dibalik disertai tanda (koma) lalu (titik)
Misalnya :
Sapardi
Joko Damani =
Damani,
Sapardi Joko
2.
Susunan
penulisan secara alfabetis dari A-Z pada huruf pertama nama ketika sudah
dibalik.
Misalnya :
-
Sapardi Joko Damani
-
Joko Roso
-
Nana Mana
Semua
itu menjadi
-
Damani, Sapardi Joko
-
Mana, Nana
-
Roso, Joko
3.
Nama
pengarang yang kedua dipisahkan dengan (&) ditulis apa adanya
Misalnya :
-
Sapardi Joko Damani
& Joko Roso
Menjadi :
-
Damani, Sapardi Joko
& Joko Roso.
4.
Nama
Pengara lebih dari 2 maka ditulis dkk.
Misalnya :
-
Sapardi Joko Damani, Joko
Roso & Nana Mana
Menjadi :
-
Damani, Sapardi Joko,
dkk.
5.
Format
Penulisan
Nama
Pengarang. Tahun terbit buku. Judul buku (ditulis miring). Kota tempat terbit
buku : Nama penerbit buku. (bagian yang jatuh pada garis kedua menjorok)
Misalnya :
6.
Karangan
dalam Majalah atau surat kabar.
Misalnya :
7.
Dalam
Makalah
Misalnya :